KARUPUAK JANGEK

Salah satu kuliner yang cukup digemari di Sumatera Barat adalah Karupuak Jangek (Kerupuk Kulit). Untuk membuat kerupuk, kulit yang sudah direbus, dipanaskan di atas api agar bulu-bulunya bisa dibuang. Setelah itu kulit dipotong-potong dengan ukuran satu kali satu sentimeter. Selanjutnya kulit dijemur hingga kering. Kerupuk Kulit yang sudah digoreng setengah jadi, dapat tahan sampai 3 bulan sedangkan Kerupuk Kulit yang sudah digoreng dan siap dikonsumsi dapat tahan hingga satu minggu.
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. VISIT AGAM - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger